Jam Alarm yang Unik dan Sadis

Dynamite alarm clock Ini dia dynamite alarm clock, sebuah jam alarm yang mencoba untuk membuat anda supaya tidak terlambat masuk kantor. Sesuai dengan bentuknya, jam alarm ini akan mengeluarkan suara dinamit yang cukup keras. Di dalam jam ini mempunyai fungsi snooze (mematikan alarm), backlight untuk melihat dalam gelap serta layar lcd  Fumikiri alarm clock Fumikiri alarm clock atau railroad crossing signal alarm clock dijamin akan...
Selengkapnya »

Membaca Tanda dan Golongan Obat

Ada beberapa jenis tanda yang terdapat dalam kemasan obat. Penandaan itu menunjukkan golongan obat, yang terkait dengan berbagai ketentuan yang mengaturnya. Penggolongan tersebut terdapat dalam Permenkes No. 917/MENKES/PER/X/1993 tentang Wajib Daftar Obat Jadi. Tanda yang digunakan untuk setiap golongan tersebut adalah sebagai berikut:  Obat bebas Obat bebas merupakan obat yang bisa dibeli tanpa resep dokter dan bisa dijual di apotek maupun...
Selengkapnya »

Mantan Tukang Cuci Piring dengan Kekayaan USD 15M!

“Masalah sudah pasti muncul. Bagaimana kemampuan Anda untuk mengatasinya dan belajar dari masalah itu agar tidak mengulanginya. Hal itu yang akan membawa Anda sukses.”  Ungkapan itulah yang diucapkan Michael Dell,mengenang perjalanan kariernya hingga mencapai sukses sebagai CEO Dell Inc. Dell yang dikenal sebagai pekerja keras sejak kecil selalu belajar mengatasi masalah. Dia berusaha keras mencari jalan keluar dan akhirnya sukses. Michael...
Selengkapnya »

Wallpaper Windows XP

Mungkin anda merasa pernah melihat gambar di atas entah di mana, atau setidaknya familiar. Tentu saja karena gambar di atas merupakan foto pemandangan nyata dari default wallpaper Windows XP. Membuat gambar ini menjadi salah satu yang paling banyak dilihat.Banyak orang berpikir bahwa wallpaper Windows tersebut dibuat secara digital, padahal sebenarnya gambar tersebut berasal dari foto lembah Sonoma, California. Fotografer Chuck O'Rear mengambilnya...
Selengkapnya »

Dibalik Penggaris 30 cm

Mungkin anda tidak pernah menyadari, saat SD, ato SMP, ato bahkan SMA kita seringkali menemukan penggaris berukuran 30 cm. Saat pelajaran matematika, menggambar, ato yang ada kaitannya dengan garis menggaris. Nah berikut ini akan menjelaskan kenapa penggaris-penggaris tersebut mempunyai panjang 30 cm Penetapan ukuran 30 cm pada penggaris bukan tanpa sebab. Angka ini sepadan dengan 12 inci, ukuran yang jadi patokan di Inggris dan banyak negara di...
Selengkapnya »